Mengganti Warna Gridlines

Diposting pada: 8 Maret 2011 / Labels:
excel
Warnai "worksheet"mu.......!!!!
Yang namanya mengolah data memang membutuhkan kecermatan dan ketelitian, salah satunya apabila dikerjakan dengan menggunakan MS.Excel 2007.
Supaya tampilan worksheet kita tidak membosankan atau membuat kita jenuh, ada tips untuk mengganti warna gridlines sesuai dengan warna yang kita inginkan.

Warna gridlines setiap worksheet pun bisa  berbeda-beda dalam satu workbook.
Tips mengganti warna gridlines pada Ms.Excel 2007, sebagai berikut :
  1. Setelah kita membuka file Excel, click Office Button yang letaknya di sebelah kiri paling atas
  2. Lalu pilih Excel Option
  3. Pilih Advanced
  4. Lalu scroll terus ke bawah, sampai menemukan "Display option for this worksheet"
  5. Lalu click gridlines colour control, lalu pih warna yang akan anda gunakan sebagai warna gridlines
  6. Pastikan anda telah menandai (tag) gridlines check box
  7. Lalu Pilih OK 
Selamat mencoba dan warnai excelmu.....

0 komentar:

Tulis Komentar